Search

Pengumuman: Peniadaan Jam Berkunjung Pasien Rumah Sakit

Facebook
Twitter
Email
WhatsApp

SESUAI IMBAUAN PEMERINTAH UNTUK MENGURANGI RISIKO PENULARAN COVID-19

MANAJEMEN RSUP H. ADAM MALIK MEMBERLAKUKAN PERATURAN SEBAGAI BERIKUT:

  • MULAI TANGGAL 18 MARET 2020 JAM KUNJUNGAN PASIEN DITIADAKAN SAMPAI BATAS WAKTU YANG AKAN DITENTUKAN KEMUDIAN
  • PASIEN YANG DIRAWAT INAP HANYA DIPERBOLEHKAN DITUNGGU OLEH 1 (SATU) ORANG DALAM KEADAAN SEHAT (TIDAK SEDANG DEMAM / FLU) DAN AKAN DIBERIKAN KARTU PENUNGGU PASIEN
  • PASIEN RAWAT JALAN / POLIKLINIK MEMASUKI GEDUNG RAWAT JALAN HANYA BOLEH DIANTAR OLEH 1 (SATU) ORANG PENGANTAR UNTUK MENGURANGI RISIKO PENULARAN
Previous
Next